Selasa, 07 Februari 2012

Big Bang dan 2NE1 Akan Merilis Album Jepang Di Waktu yang Sama Tanggal 28 Maret!


Big Bang dan 2NE1 akan merilis album mereka di japang pada waktu yang sama tanggal 28 Maret.Agensi YG Entertainment Jepang, YGEX mengatakan,

“Kami merilis album pada saat yang sama karena para fans saling melengkapi. Kami percaya bahwa kami akan dapat memberikan lebih kebahagiaan untuk para fans. “

Mini album baru Big Bang “Alive” akan memiliki 9 lagu. Setelah album ini dirilis, Big Bang akan mengadakan tur Jepang yang akan diadakan di lima kota berbeda mulai bulan Mei tanggal 17. G-Dragon telah menunjukkan kesediaannya untuk mengikuti aktivitas di Jepang di Konser YG Family,

“Saya akan berusaha lebih keras sehingga fans tidak perlu khawatir. “

Untuk 2NE1 ini akan menjadi perilis pertama dari album resmi mereka. Meskipun nama album belum terkuak, sepertinya lagu2nya akan dicintai oleh fans. Album ini akan berisi lagu Versi Jepang dari “Fire” dan “I don’t care.

Credit: soompi

Big Bang dan 2NE1 akan merilis album2 mereka di Jepang di hari yang sama. Akankah pergerakan ini akan menjadi sebuah win-win strategy, atau apakah kedua grup ini akan berlawanan satu sama lain dalam sebuah pertempuran yang epic?

Perilisan besar ini dijadwalkan untuk 28 Maret. Memiliki 2 tim dari agensi yang sama untuk alasan2 yang jelas sebuah strategi yang tak biasa.

Sebuah kutipan YGEX, mitra Jepang YG Entertainment menunjukkan kalau agensi diperkirakan memanfaatkan baik grup dan fans mereka. “Karena fanbase2 dari kedua grup sangat tumpah tindih, kami percaya kalau kedua grup merilis album2 di hari yang sama akan menyenangkan mereka.”

Big Bang berencana untuk merilis mini album terbaru “Alive” di Jepang dengan total 9 lagu, dua lebih banyak dari versi yang dirilis di Korea.

G-Dragon berpartisipasi dalam menulis da mengkomposisikan untuk album ini, dan diperkirakan untuk sekali lagi menunjukkan kemampuan2 musiknya. Sebuah DVD dan photobook akan dirilis di waktu yang sama seperti album, untuk memberikan fans sekilas dari apa yang member2 Big Bang biasanya hingga diluar panggung.

Big Bang juga akan tur ke 5 kota di Jepang dimulai 17 Mei.

Selama konser YG family yang digelar pada 8 Januari di Jepang, G-Dragon menunjukkan antusiasnya mengenai meluncurkan promosi full di negara dnegan mengatakan, “Kami akan bekerja keras jadi kami tidak menyebabkan fans kami khawatir.”

Album 2NE1 yang akan dirilis adalah album studio Jepang pertama grup. Judul album belum dikkonfirmasi, tapi banyak dari hit sebelumnya grup yang akan dibuat kedalam album. 10 lagu termasuk I Don’t Care dan single debut grup Fire, akan di rekam ulang kedalam versi2 Jepang untuk album.

credit: enewsworld

Tidak ada komentar:

Posting Komentar